Dinas Perpustakaan dan Arsip Pemkab Mandailing Natal Memberikan Pinjaman Buku Untuk Perpus Lapas

0 122

Edlanews.com|PANYABUNGAN – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Panyabungan, Sumatera Utara. Mendapatkan pinjaman buku  dari Dinas Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Mandailing Natal (16/09/2021),

Kalapas Panyabungan yang diwakili oleh Kasi Bimbingan Anak Didik dan Kegiatan Kerja Yetno, mendapatkan pinjaman buku dari Dinas Perpustakaan dan Arsip Mandailing Natal.

Hal ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas baca bagi warga binaan pemsyarakatan serta menghilangkan rasa jenuh selama menjalani masa tahanan. Ungkap Yetno.

Melihat sangat antusiasnya minat baca warga binaan pemasyarakatan cukup tinggi mendorong pihak Lapas untuk terus memperbaharui koleksi buku-buku yang ada diperpustakaan. Tutup Yetno. (Edu Laoly).

Baca Juga:

Balas

Email Anda tidak akan ditampilkan.